Thursday, July 7, 2011

Tips Asik Phone Sex Bareng Pasangan Anda

phone sex faktabukanopini.blogspot.com

Terpisahkan jarak karena tuntutan pekerjaan bukan berarti kehangatan rumah tangga Anda meredup. Phone sex alias bercinta melalui media telepon, merupakan sebuah cara ampuh merekatkan hubungan yang terpisah jarak dan waktu.

Berikut ini tip dan trik phone sex, yang dinukil dari Cosmopolitan.

Gunakan imajinasi erotis Anda

Berbagilah hasrat yang sedang Anda rasakan saat ini kepada pasangan, deskripsikan detilnya mulai dari fantasi seksual, atau apa yang ingin suami lakukan terhadap Anda di atas ranjang.

Perlu di ingat, phone sex bukan hanya berbicara, tapi tanpa aksi

Tingkatkan kepuasaan seksual Anda dengan mengawalinya terlebih dulu sambil masturbasi. Jelaskan satu sama lain apa yang sedang Anda perbuat, “Saya sedang mengusap-usap paha dalam saya”. dan katakan apa yang Anda rasakan, “Saya sangat terangsang hingga Miss V saya basah”. Suami akan makin liar di telepon. Phone sex tidak hanya mudah, namun juga menyenangkan. Jadi, ketika lain kali Anda merasa turn on, sentuh diri Anda terlebih dulu kemudian hubungi suami.

Untuk pemula, mungkin lidah akan terasa kelu, namun jangan pernah memaksakan diri untuk mengeluarkan kata-kata panas. Cobalah berbicara secara normal dan katakan sesuatu yang simpel seperti, “Saya harap kamu di sini berbaring bersama saya”. Atau bangkitkan gairah suami dengan mengingatkannya aksi ranjang tak terlupakan yang baru-baru ini terjadi.

Jika Anda masih tidak nyaman dengan ide phone sex, minta suami yang memulai lebih dulu

No comments:

Post a Comment